karyaindpras Cara Membuat daftar isi pada Blog | Indra_Prasetya

Jumat, 11 Mei 2012

Cara Membuat daftar isi pada Blog

Cara Membuat daftar isi pada Blog - Sahabat indpras yang berbahagia kali ini saya akan memberikan sebuah tutorial tentang bagaimana cara kita membuat sebuah daftar isi otomatis pada blog kita. langsung saja berikut nih caranya :

  1. Masuk pada blogger.com
  2. Pilih Posting >> Edit Laman >> Laman Baru
  3. Pada laman baru pilih Edit HTML
  4. Copy kode berikut :

    <script src="http://karyaindpras.googlecode.com/files/Daftar%20Isi.js%283%29.htm">
    </script>
    <script src="http://karyaindpras.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
    </script>
  5. Ganti http://karyaindpras.blogspot.com dengan nama domain blog atau situs Sahabat.
  6.  Terbitkan Laman dan lihat hasilnya
Demikian tutor singkat kali ini semoga bermanfaat.....
 

2 komentar:

  1. Balasan
    1. hehehe makasih Sob atas kunjungannya,
      tapi saya juga ada pertannyaan mengapa komentar sobat pasti sama "saya kurang mengerti" lalu yang tidak mengerti itu bagianmana mohon diperjelas. Sebelumnya Terimakasih

      Hapus

Berikan komentar anda, karena komentar anda sangat berarti bagi saya
terimaksih ^_^

maaf kepada seluruh pengunjung semua link download akan diarahkan ke adf.ly maka hal yang harus dilakukan tunggu saja timer pada sebelah pojok kanan atas hingga muncul skip ad klik kotak tersebut maka akan menuju link downloadnya. perlu diketahui sahabat tidak hanya dapat mengunduh file namun juga dapat berdonasi secara tidak langsung kepada kami. sekali lagi mohon maaf atas ketidak nyamanan ini.